Pariwara

Beranda Pariwara
Wali Kota Banda Aceh, Aminullah Usman, Minggu (6/1/2019) di Jalan Tgk. Daud Beureueh, Banda Aceh,setelah mengikuti senam jantung sehat, mengunjungi usaha mikro yang berjualan di area Car Free Day (CFD). (Foto/Ist)

Wali Kota: CFD Ajang Hidupkan Pelaku UMKM

Banda Aceh (Waspada Aceh) – Wali Kota Banda Aceh, Aminullah Usman, bangga dengan masyarakat Banda Aceh yang terus mengembangkan potensi dan kreativitas untuk meningkatkan...
Kerangka manusia purba yang berusia 3.000 Tahun ditemukan di Mandale, Takengon, Aceh Tengah. (Footo/ist)

Tim Arkeolog Temukan Fosil Manusia Berusia 3.000 Tahun di Takengon

Banda Aceh (Waspada Aceh) – Balai Arkeolog Medan, Sumatera Utara, kembali menemukan kerangka manusia purba yang diduga telah berusia 3.000 tahun, di kaki bukit...
Gubernur Irwandi Yusuf saat mengunjungi salah satu proyek pembangkit listrik (Geothermal0 di Aceh. (Foto/Ist)

Aceh Hebat, Realisasi Sebuah Janji

Tagline Aceh Hebat, yang merupakan maskot program populer Gubernur Irwandi Yusuf  dan Wakil Gubernur Nova Iriansyah, agaknya menjadi keunggulan bagi Pemerintah Aceh dibanding beberapa...

Melirik Potensi Sektor Budidaya Perikanan di Pesisir Aceh Besar

"Dibutuhkan sebuah kebijakan dari pemerintah agar bisa menggerakkan peningkatan sektor budidaya perikanan di Aceh Besar untuk menjamin ketersediaan pangan" --- Iskandar Ali --- Menurut data statistik...
Wakil Ketua Pemusatan Latihan Daerah (Pelatda) PORA XIII Kontingen Aceh Besar, Ridwan Jamil. (Foto/Ist)

Kejurnas Catur Jadi Ajang Try-out Atlet PORA Aceh Besar

Banda Aceh (Waspada Aceh) - Wakil Ketua Pemusatan Latihan Daerah (Pelatda) PORA XIII Kontingen Aceh Besar, Ridwan Jamil, kepada wartawan di Banda Aceh, Senin...

Potret IKM Pengolahan Sabut Kelapa di Masa Pandemi, Meski Produksi Turun 50 Persen Tetap...

"Selama pandemi, penurunan produksi mencapai 50 persen. Namun demikian, walaupun produksi menurun, usaha tetap jalan dan mempekerjakan 15 karyawan di masa pandemi ini" --- M.Jamil...
Wakil Gubernur Aceh Nova Iriansyah menerima kunjungan Ketua Umum Persatuan Artis Film Indonesia (Parfi), Marcella Zalianty, di Meuligoe Wakil Gubernur Aceh, Jumat malam (4/5/2018). (Foto/Ist)

Garapan Film Laksamana Malahayati Diapresiasi

Banda Aceh (Waspada Aceh) - Rencana penggarapan film Laksamana Keumalahayati, tokoh pejuang perempuan tangguh asal Aceh, mendapat apresiasi Pemerintah Aceh. "Kita harap sinema ini dapat...

Ketika Uni Emirat Arab Lirik Pulau Banyak untuk Wisata Mewah Sekelas Pulau Zaya Nurai

Muban Energy UEA, membutuhkan 30 Ha hamparan lahan untuk pengelolaan bangunan resort, ditambah dengan hamparan pantai sepanjang 800 meter untuk pengembangan pariwisata di Pulau...

Wujudkan Aceh Carong, Ini Upaya Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Tengah Pandemi COVID-19

"Perubahan dunia kini tengah memasuki era revolusi industri 4.0, di mana teknologi informasi telah menjadi basis dalam kehidupan manusia" --- Kadis Pendidikan Aceh, Alhudri --- Pendidikan...

Asyiknya Ngabuburit di Aceh Festival Ramadhan 2021

“Meski di tahun ini masih dalam suasana pandemi, namun kegiatan Aceh Festival Ramadhan 2021 berbasis hybrid tetap digelar, yaitu memadukan antara offline dan online" ---...

Berita Terbaru